Artikel

Diseminasi Pendekatan Human Centered Design (HCD) Kepada Masyarakat Nagari Sungai Abang Lubuk Alung

27 Oktober 2022 12:54:10  Administrator  85 Kali Dibaca  Berita Desa

Kamis, 27 Oktober 2022 – Kementrian Kesehatan dan Wali Nagari Sungai Abang Lubuk Alung serta Pegawai Puskesmas Lubuk Alung, melaksanakan kegiatan Diseminasi Pendekatan Human Centered Design (HCD). Kegiatan ini dilaksanakan di Aula Puskesmas Lubuk Alung, dengan mengundang para Masyarakat Nagari Sungai Abang Lubuk Alung dari program di Kementerian Kesehatan terkait imunisasi.

HCD merupakan salah satu pendekatan yang dipakai dalam rangka meningkatkan permintaan masyarakat terhadap layanan imunisasi rutin. Proses HCD diyakini dapat membantu mengetahui kebutuhan kelompok sasaran sehingga program/kegiatan yang dirancang sesuai dengan kebutuhan sasaran. Proses HCD tidak hanya dapat dipakai untuk peningkatan pelayanan imunisasi, tetapi juga dapat dipakai untuk peningkatan pelayanan program lainnya,seperti stunting, sanitasi dan lain sebagainya.

Wali Nagari Sungai Abang Lubuk Alung "Ichwan Boestami" Menyampaikan dengan adanya pendekatan Human-Centred Design (HCD) ini diharapkan dapat diaplikasikan untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat yang tepat tentang Imunisasi pada anak khususnya di Nagari Sungai Abang Lubuk Alung.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Wilayah Nagari

Aparatur Nagari

Back Next

Sinergi Program

Agenda

Belum ada agenda

Statistik Penduduk

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Nagari


Kantor Desa
Alamat : Jl. Imam Bonjol Sungai Abang Lubuk Alung Kec. Lubuk Alung Kab. Padang Pariaman
Nagari : Sungai Abang Lubuk Alung
Kecamatan : Lubuk Alung
Kabupaten : Padang Pariaman
Kodepos : 25581
Telepon : 081388936605
Email : nagarisungaiabang.ib@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:35
    Kemarin:49
    Total Pengunjung:38.561
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:172.25.88.3
    Browser:Mozilla 5.0

Arsip Artikel